Macam-macam Tower BTS di Indonesia

Macam-macam Tower BTS di Indonesia



Terdapat tiga macam tower BTS yang sering dijumpai di Indonesia yaitu :

Tower Empat Kaki

Tower Tiga Kaki

Tower Satu Kaki

Nah berikut penjelasan lebih detail mengenai ketiga macam tower tersebut.

Kunjungi: Link Ini Kalau Ingin Mengetahui Bakat Anda 

1. Tower empat kaki/ Rectangular Tower

Sesuai  dengan  namanya,  tower  ini  berbentuk  segi  empat  dan memiliki  empat  kaki  terbuat  dari  besi  siku  dilapisi  galvanis.  Karena konstruksinya  yang  kokoh  tower  ini  diharapkan  memiliki  kekuatan  yang optimal untuk menghindari kemungkinan roboh. 

Kunjungi: Kalau Ingin Berkonsultasi Renovasi Rumah 

2. Tower tiga kaki/ Triangle Tower

Menara  segitiga  ini  terdiri  dari  tiga  pondasi  tower.  Tiap  pondasi disusun  dalam  beberapa  potongan  besi  yang  berkisar  4-5  meter. Untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan, misal roboh sebaiknya tower ini memakai besi atau besi pipa yang dilapisi galvanis yang berdiameter diatas 2 centimeter. Rata-rata tower jenis tingginya berkisar antara 40 meter dan maksimal 60 meter. Makin pendek tower tingkat keamanannya lebih tinggi.

Kunjungi: Link Ini Kalau  Ingin Beli Rumah Modern Minimalis

3. Tower satu kaki/ Pole

Sebenarnya tower jenis ini tidak direkomendasikan karena banyak kekurangannya.  Dalam  penerimaan  sinyal  tergolong  tidak  stabil,  mudah goyang, dan mengganggu sistem koneksi data yang berakibat pencarian di komputer  terjadi  secara  terus-terusan.

Kunjungi: Link Ini Kalau Ingin Meningkat SDM Kalian 

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Skill Yang Harus di Miliki Seorang UI/UX Designer

Pengertian dan Fungsi Manajemen Konstruksi

Apa Itu Arsitektur Modern Abad Pertengahan?